Jumat, 17 April 2015

Strukktur dan contoh teks cerita prosedur



Struktur teks cerita prosedur :

    1.    Judul                     
    2.    Tujuan
    3.    Langkah-langkah
      
       contoh teks cerita prosedur 
    
   
Lapar Tengah Malam
Malam itu, aku mengerjakan tugas sampai pukul dua belas malam.  Tugas belum selesai. Aku lapar sekali. Aku ingat, tadi sore belum makan.
Aku lihat lemari pendingin, tidak ada yang bisa langsung dimakan. aku lihat lemari di dapur, hanya ada mi instan. Aku memasak mi instan malam  itu.
Cara memasak mi instan, pertama masak air dua gelas atau sekitar 400 cc. Tunggu sampai mendidih. Masukkan mi, aduk-aduk dan tunggu selama tiga menit.  Masukkan bumbu ke dalam mangkok, tuangkan mi. Aduk-aduk, lalu tambahkan bawang goreng. Mi siap disantap. 
     Akhirnya, aku makan mi tengah malam. Aku tidak lapar lagi, dan bisa lanjut mengerjakan tugas.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar